jump to navigation

Knalpot Undertail, Kenapa Ya Semakin Ditinggalkan? 4 February, 2015

Posted by monkeymotoblog in Blogging activity.
Tags: , , , ,
comments closed

CBR600RR-01-1200x716

Sahabat IMN yang luar biasa, pada tahun 2000-an awal, knalpot undertail adalah knalpot yang umum digunakan di motor-motor sport. Ada banyak sekali Sob motor-motor sport yang menggunakan knalpot dengan model begini, CBR series dari CBR600RR hingga CBR1000RR Fireblade menggunakan knalpot ini, Ducati Superbike pakai, Kawasaki ZX6R pakai, MV Agusta pakai,  Yamaha R1, Triumph Daytona, dll. Tapi kok, melihat fenomenanya, knalpot model begini semakin ditinggalkan yah? (more…)

Estimasi Bentuk Yamaha R25 oleh Young Machine 28 December, 2013

Posted by Taufik in yamaha.
Tags: , ,
comments closed

26Juli_banner

R25_youngMachine1

Bro sekalian, pada sampul depan majala terbarunya, Young Machine telah mengumbar estimasi bentuk Yamaha R25 menurut versi mereka . . . kalo menurut tmcblog, estimasi gambar R25 nya Young Machine ini masih masuk logika . .. cekidot deh gambar utuhnya berikut ini . . . (more…)

Test Konsumsi BBM Honda Verza 150 ‘Solo Ride’ . . . . 78,7 km/liter Premium Oktan 88 Pertamina 4 April, 2013

Posted by Taufik in Honda, Test Ride.
Tags: , , , , , , ,
comments closed

test_bbm#1

Bro Sekalian, Untuk Kali ini Cover artikel test konsumsi BBM bukan motor yang lagi narsis di depan SPBU (soale kelupaan moto-ngeles) . . . Sengaja tmcblog ketengahkan pertama kali adalah artikel ini soale kalo masalah handling, akselerasi, dan top speed bisa deh mas bro sekalian raba pada artikel sebelumnya saat tmcblog test ride Motor ini di Sunter beberapa bulan yang lalu. Oke Langsung saja . . .Kembali koridor pengetesan konsumsi bbm Motor Honda New Verza 150 ini adalah, motor adalah unit test ride AHM, BBM adalah Premium oktan 88 beli sendiri di spbu, metoda pengisian adalah top up full to full, pengendara adalah tmcblog 160cm/60kg, dan jalur yang digunakan adalah Bogor-Kalibata : Jalan Sholis Bogor-karadenan-cibinong-pondok rajeg-margonda depok-jl raya pasar minggu-kantor kalibata-balik  ke margonda-belok jalan juanda depok-jalan raya bogor-jalan sholis bogor . . . total sekitar 85 km . .. alat ukur volume adalah dispenser SPBU dan alat ukur jarak adalah tripmeter/odometer Verza 150. (more…)

Striping New Yamaha Vixion ? 23 October, 2012

Posted by Taufik in yamaha.
Tags: ,
comments closed

Bro sekalian, Jika selama ini foto foto yang beredar tentang new Yamaha Vixion adalah tanpa identitas dan striping . . . namun kali ini tmcblog memperoleh se uprit gambar  Vixion dengan Striping . . . cekidot (more…)

Tulisan Kedua Di Cosmopolitan Men 14 January, 2012

Posted by Taufik in Blogging activity.
Tags: , , ,
comments closed

Bro sekalian, setelah tulisan pertama saya tentang  Motor Sport di Majalah Cosmopolitan Men, Pihak penerbit majalah tersebut meminta kembali saya untuk menulis tentang motor . . .kali ini tentang Modifikasi. Lha gimana nih saya kan bukan praktisi per-modifan?  . . .ohh akhirnya tahu bahwa cosmo-man meminta gambaran umum dan jenis-jenis modifikasi secara umum . . . Yo wes lah dicoba . . . (more…)

Tulisan Pertama TMCBlog di Majalah Cosmopolitan Men 24 September, 2011

Posted by Taufik in Blogging activity.
Tags: , ,
comments closed

Bro sekalian, sekitar dua bulan yang lalu memalui pembicaraan pribadi Pihak majalah Cosmopolitan men meminta kepada tmcblog untuk membuat tulisan tentang motor . . . so karena tema Edisi Cosmopolitan men Yang akan dibidik adalah edisi bertema Sporty . . . maka tmcblog diminta menulis tentang motor sport. Pertama tama Kaget juga . . . biasa nulis palingan 100-300 karakter tiap artikel . .. nah ini diminta bikin tulisan dua halaman penuh  . . . (more…)

Kafemotor menjelaskan kenapa Motor Sport cc kecil Banyak Yang India Duluan 9 September, 2011

Posted by Taufik in Tentang Motor.
Tags: , , ,
comments closed

Bro sekalian, membaca tulisan blogger kawakan seperti bro ilham Kafemotor memang terasa cukup mencerahkan. banyak dari Kita selalu mempertanyakan . . . kenapa Untuk Motor sport terutama cc kecil selalu India Ngacir Duluan dibanding Indonesia. Padahal secara umum, walau belum menjadi sang No 1 dalam penjualan, Indonesia  juga boleh dibilang tulang punggung industri otomotif khususnya Roda dua Dunia . . bahkan Dua Tim terkuat Pabrikan MotoGP sekarang disokong oleh dua APM Roda dua Indonesia, untuk hal beginian No doubt laaa . . . Nah di artikel Perdananya bro Ilham mulai dengan Fenomena India Duluan dalam Kasus R15 . . . diasana saya memberi sedikit pertanyaan dalam kolom Komentar . . . ” apakah karena infrastuktur jalan disana yang berdebu sehingga pas buat ‘ujicoba’ ? ” (more…)

sssttt . . . Jangan Jangan Itu Next CBR 150 RR ;) 30 September, 2010

Posted by Taufik in Honda.
Tags: , , ,
comments closed

Bro sekalian, saya baru ngeh saat bro Ashley Soulsick ngomong kalo ternyata penampakan spyshot gambar Motor di Theiland yang Artikelnya saya brojolin siang tadi ternyata memang sangat mirip dengan sketsa calon Next CBR 150 yang sempet saya brojolin juga artikelnya beberapa hari yang lalu . . . kalo dilihat memang mirip banget garis desainnya .. .side Fairingnya, front Fairingnya,  under seat bodynya, spatbornya, bahkan sampai bentuk palang Velgnya . ..  wah wah nggak Iya nih . . . miriiip bangeet bro, Jangan Jangan Itu Next CBR 150 RR ? (more…)